DPRD BENTUK FRAKSI UNTUK OPTIMALKAN FUNGSI DAN TUGAS DEWAN
Untuk mengoptimalkan kinerja DPRD Kabupaten Pemalan dalam melaksanakan fungsi, tugas dan Wewenang dibidang legislasi, Anggaran dan Pengawasan, dengan bertempat di Ruang Paripurna DRPD Kabupaten Pemalang, Ketua Sementara DPRD HM. Agus…
UNTUK KELANCARAN TUGAS DEWAN DPRD TETAPKAN TATIB
Setelah melalui pembahasan yang cukup alot dan panjang dalam Rapat Panitia Khusus yang membuat dan membahas Peraturan DPRD mengenai Tata Tertib Dewan, akhirnya melalui berbagai kesepakatan, persetujuan dan klarifikasi oleh…
Banmus DPRD Pemalang Tetapkan Agenda Kerja Bulan Nopember- Desember 2014
Setelah ditetapkannya Peraturan DPRD Kabupaten Pemalang tentang Tata Tertib DPRD serta Pembentukan Alat Kelengkapan DPRD Kabupaten Pemalang Masa kerja 2014-2019. DPRD Kabupaten Pemalang bergerak cepat untuk menyelesaikan berbagai agenda kerja…
NUR HIDAYATI DAN AFNA ISTIQOMAH, A.Md DIAMBIL SUMPAHNYA SEBAGAI ANGGOTA DPRD PEMALANG 2014-2019
Lengkap sudah anggota DPRD Kabupaten Pemalang masa keanggotaan 2014-2019 berjumlah 50 orang, setelah DPRD Kabupaten Pemalang menggelar Rapat Paripurna Istimewa dalam rangka Pengucapan Sumpah/ Janji Anggota DPRD Kabupaten Pemalang atas…
HM. AGUS SUKOCO, PIMPIN KEMBALI DPRD PEMALANG 2014-2019
HM. Agus Sukoco, SE, MM, M.Si dan HM. Rois Faisal MS, S.Pd.I, M.Si kembali Pimpin DPRD Kabupaten Pemalang masa keanggotaan 2014-2019 dengan dua pimpinan baru yaitu Syarkawi dari Gerindra dan…
Rapat Paripurna Dalam Rangka Pembentukan Pansus Tatib
Ketua DPRD Kabupaten Pemalang H.M. Agus Sukoco, SE., MM., M.Si. didampingi Wakil Ketua DPRD ketika membuka Rapat Paripurna Dalam Rangka Pembentukan Pansus Tata Tertib
49 CALEG TERPILIH DIAMBIL SUMPAH /JANJINYA SEBAGAI ANGGOTA DPRD KAB. PEMALANG PERIODE 2014-2019
Lima puluh orang Calon Legislatif terpilih hasil Pemilihan Legislatif Tahun 2004 yang diselenggarakan oleh KPUD Kabupaten Pemalang hari ini tanggal 6 September 2014 diambil sumpah dan janjinnya oleh Ketua Pengadian…
Agenda Kerja DPRD Kabupaten Pemalang Bulan Juli Sampai September 2014
Berdasarkan Keputusan Badan Musyawarah DPRD Kabupaten Pemalang Nomor : 172.32/ 2/ BAN.MUSY/ 2014 Tentang Jadual Kegiatan DPRD Kabupaten Pemalang Bulan Juli Sampai Dengan Bulan September 2014, Agenda Kerja DPRD Kabupaten…
Pentingnya Fungsi Pengawasan DPRD, Bagi Pembangunan Kesejahteraan rakyat
Tugas dan Wewenang Pengawasan yang dimiliki oleh DPRD Kabupaten Pemalang, merupakan kewenangan diberikan oleh Undang-Undang dalam mendukung kinerja DPRD dalam mengawasi Kinerja Pemerintah daerah dalam melaksanakn Pembangunan. Fungsi ini dianggap…
Pengawasan DPRD Bukan Mencari Kesalahan, Tapi Agar Kebijakan Pembangunan sesuai dengan aturan
Dalam Undang-Undang Nomor 32 tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah pada pasal 42 ayat 1 C ditegaskan DPRD mempunyai tugas dan wewenang melaksanakan pengawasan terhadap pelaksanaan Perda dan Peraturan perundang-undangan lainnya,…